Tangerang, OaseIndonesiaNews – Untuk optimalisasi perencanaan pembangunan yang dilaksanakan nantinya, rancan pembangunan dengan cara memasukan data melalui sitem komputerisasi agar lebih mempermudah dalam meprioritaskan pembangunan di wilayah yang sudah direncanakan sejak awal, haruslah sudah terdata di database Kecamatan Curug. Adalah sebagian pemaparan Camat Rahyuni S.Sos., M.Si., dalam acara Musrembang Kecamatan yang di hadiri unsur Muspika, Sekretaris Bapeda Kabupaten Tangerang H. Mulyadi M.Si., Koramil 07/Curug Kapten Inf. Jajang Munajat, Kapolsek Curug Kompol. Effi M. Zulkifli S.H., M.H., Anggota Dewan Komisi III Provinsi Banten H. Muhamad Faisal S.H dari fraksi Golkar, dan 4 orang anggota DPRD Kabupaten Tangerang dari dapil V diantaranya, Ahyani M.M. dari fraksi PPP, Imam Turmuji S.E. fraksi Gerindra, Nonce Tandean fraksi Demokrat, Ahmad Supriyadi S.E fraksi PDIP, beserta tamu undangan lainnya, bertempat di Gedung Serba Guna (GSG) Kecamatan Curug. Kabupaten Tangerang. Rabu, (14/2/18).
Tinggalkan Balasan